Musim kemarau seperti saat ini memang rawan terjadinya dehidrasi ya sob, enaknya sih makan buah yang banyak airnya, kayak semangka gitu. Dahaga hilang gizi juga terpenuhi tentunya. Tapi, kok bisa ya ada air dalam bahan pangan? Sebenarnya pembahasan mengenai air dalam bahan pangan ini menjadi sesuatu yang sepele bagi sebagian orang ya. Maklum saja zat…